Bencana Tanah Gerak, Ratusan Rumah Alami Kerusakan
BREBES, Gugah.id – Akibat bencana tanah bergerak ratusan rumah mengalami kerusakan. Kejadian itu berada di wilayah Kecamatan Sirampog, Kabupaten Brebes. Berdasarkan data dari Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) sebanyak 175 rumah mengalami kerusakan dari Januari hingga Februari 2021. “Jumlah rumah paling banyak yang terdampak ada di Kaligiri dan Sridadi,” kata Koordinator Satgas PB BPBD Brebes Budi […]
Continue Reading